Untuk para penghobi burung, baik burung murai atau pun burung berkicau yang lainnya, mungkin sangat menginginkan burung kesayangannya berkicau baik saat di rumah atau pun di kontesan ,selain berharap bisa ber kicau ,juga sangat menginginkan sekali bila burung kesayangan nya berkicau(gacor) dan menghasil kan suara yang berkualitas dan bervolume keras.
Nah pada postingan kali ini akan di bahas bagai mana sih caranya agar hasilnya maksimal. Namun dalam perawatan burung tidak lah mudah banyak sekali yang mengeluh tentang burung kesayangannya ,pada kesempatan kali ini akan saya bagikan beberapa cara perawatan burung murai agar tetap setabil dan gacor.Nah bagi anda yang pingin merawat burung baik burung jenis murai atau burung jenis lainnya bisa mengikuti beberapa langkah seperti di bawah ini
Cara merawat murai medan harian:
- Pengembunan atau mengangin anginkan
pada tahapan pengembunan ini yang anda lakukan terlebih dahulu dengan melakukan pembukaan sangkar dari penutupnya(kerodongnya),istilah lain nya adalah mengangin anginkan burung pada pagi hari sebelum melakukan kegiatan anda dalam perawatan lainnya. mungkin anda akan bertanya apa perlu burung di angin anginkan terlebih dahulu ? jawabannya adalah perlu sekali karena untuk membuat burung bisa beradaptasi dengan lingkungannya,selain itu juga agar burung tidak kagek dengan keadaan di sekitarnya.
- Memandikan burung
perlu anda ketahui! dalam proses pemandian nya! kebanyakan orang memandikan burung itu dengan menggunakan seprotan ,untuk sekelas burung murai atau burung yang lain sebaiknya di lakukan di tempat pemandian,biarkan burung mandi dengan sendirinya.
- Menjaga kebersihan sangkar
Bersihkan sangkar burung setiap hari , karean kebersihan pada sangkar burung akan menjauhkan burung kesayangan anda dari penyakit yang dapat menurunkan stamina pada burung kesayang anda
- Pemberian extra fooding
sambil menunggu burung murai anda mandi berikan lah makanan berupa keroto, jangkrik, dan berikan vitamin tambahan lainnya ,berikan pada tempat yang berada pada sangkarnya , berikan lah secukupnya.
- Penjemuran
setelah poin poin di atas di jalan kan dengan baik maka langkah selanjutnya melakukan penjemuran , penjemuran bisa di lakukan selama 3jam atau lebih , penjemuran ini bisa melatih nafas burung kesayang anda agar menghasil kan suara yang panjang dan keras.
- Angin anginkan
- Pemasteran
sambil di angin angin kan anda lakukan pula pemasteran ,bisa menggunakan mp3 atau pun burung yang lain nya yang anda miliki.
Demikian lah artikel Setingan harian agar murai medan cepat gacor 2018 terbaru | eot yang saya buat kali ini tentang cara membuat murai anakan medan ekor panjang ekor pendek asli cepat gacor,
Pada umumnya agar burung kesayangan anda bisa berkicau dengan bagus itu adalah dengan cara merawat burung dengan baik. Demikian cara bagimana merawat MB tersebut! sebetulnya cara merawat murai medan(MB) tidak lah jauh beda baik anakan, yang sudah dewasa sekali pun cara merawatnya sama kunci nya adalah kesabaran . Selamat mencoba ,sukses slalu.
No comments:
Post a Comment